Wednesday, January 25, 2017

Berbagai Macam Cara Mengobati Darah Tinggi

Berhubung banyak pengalaman-pengalaman yang terserang tentang penyakit tekanan darah tinggi maka disini akan diterangkan pula cara pengobatannya, walaupun sebelumnya sudah diterangkan.

Cara Mengobati Sakit Darah Tinggi

Ambillah segenggam rambut jagung yang berwarna merah kekuning-kuningan, rebus dengan 4 gelas air. Setelah mendidih angkatlah dari perapian setelah dingin minumlah 2 kali sehari sampai 3 kali betturut turut. Dengan cara demikian penyakit darah tinggi akan segera sembuh.

Ada cara lain yang membuktikan penyakit tekanan darah tinggi dapat diobati dengan daun murbei. Caranya ambil 2 genggam daun murbei lalu rebuslah dengan air sebanyak 3 gelas. Setelah dingin minumlah rebusan air murbei tersebut selama 3 hari berturut-turut. Dan hasilnya akan Anda ketahui sendiri.

Apabila dari macam-macam resep tidak berhasil juga, tenaang, masih ada cara yang lain dengan cara yang tekun dan sesuai dengan petunjuk yang ada. Bahkan masih ada 2 cara lain untuk mengobati tekanan darah tinggi.

Pertama, ambillah buah pace yang sudah matang (gembur) .kemudian Anda campur dengan air yang sudah masak, air perasan ini akan berbau seperti sabun dan berbusa namun tidak apa-apa. Minumlah 2 kali sehari pagi dan sore. Namun apabila penyakit Anda sudah mulai menurun minumlah sekali saja dalam sehari. Insya Allah badan Anda akan sehat kembali.

Yang kedua, ambillah sebuah pepaya uang masih muda kemudian parutlah pepaya tersebut kemudian peras hingga keluar airnya untuk diminum. Sesudah disaring segera minum air perasan tadi.ulangi beberapa kali hingga penyakit Anda sembuh dan badan Anda segar kembali.





EmoticonEmoticon